OAtekno.com – CapCut merupakan aplikasi edit video populer untuk perangkat smartphone, tetapi tersedia juga versi PC yang memungkinkan pengguna untuk membuat dan mengedit video pada PC mereka. CapCut versi PC menawarkan fitur yang sama dengan versi smartphone, akan tetapi versi PC lebih mudah digunakan dari versi smartphone. Dan versi PC juga belum memiliki template seperti versi smartphone.
Selain fitur-fitur tersebut, CapCut versi PC juga bisa cek copyright, begini cara cek-nya:
Cara Gunakan Copyright Check CapCut PC
- Buka aplikasi CapCut dan buat proyek baru.
- Impor video atau audio yang ingin Anda periksa hak ciptanya.
- Klik tab “Audio”.
- Di bawah bagian “Musik”, klik tombol “Pemeriksaan Hak Cipta”.
- CapCut akan memindai lagu untuk informasi hak cipta.
- Jika lagu tersebut memiliki hak cipta, CapCut akan menampilkan informasi hak cipta.
Baca juga: Ternyata Mudah! Berikut Cara Berlangganan Netflix via Telkomsel
Penting untuk diingat bahwa alat pemeriksaan hak cipta CapCut tidak selalu akurat. Jadi itulah cara menggunakan fitur Copyright Check pada CapCut versi PC.