Menu

Koran · 11 Nov 2022 WIB

Instagram Update Tampilan Baru Untuk Versi Desktop


Instagram Update Tampilan Baru Untuk Versi Desktop Perbesar

OAtekno.com – CEO dari Instagram, Adam Mosseri, baru saja mengumumkan sejumlah fitur baru untuk platform berbagi foto video populer, Instagram. Lewat unggahannya, pihak menyebutkan bahwa salah satu hal yang akan di-update kali ini adalah tampilan platform tersebut di versi web/desktop.

Hal ini dilakukan untuk memberikan kenyamanan kepada para pengguna yang kerap memakai versi desktop untuk melakukan beragam aktivitasnya.

Instagram update tampilan baru di versi Desktop

Desain baru versi web/desktop ini hadir dengan tampilan lebih ramping, lebih cepat, dan ramah untuk para penggunanya. Tata letak dan posisi platform didesain sedemikian rupa untuk bisa lebih maksimal terutama di layar monitor berukuran lebih besar. Adam Mosseri, CEO Instagram, mengumumkan fitur baru tersebut di platform sosial media saingannya, yaitu Twitter. Kalian bisa cek postingan tersebut dibawah ini.

Instagram Update Fitur Blokir dan Hidden Words

Selain tampilan baru IG untuk desktop, platform ini juga akan segera merilis fitur “Scheduling” yang tentunya akan semakin menarik untuk para konten kreator.

Src

Artikel ini telah dibaca 4 kali

badge-check

Team

Baca Lainnya

Legion Go S Meluncur Bulan Ini di Indonesia

7 February 2025 - 19:36 WIB

Daftar iPhone yang Tak Lagi Bisa Menggunakan WhatsApp

6 February 2025 - 19:00 WIB

Xiaomi 15 Ultra Siap Meluncur Akhir Bulan Ini: Masuk Indonesia?

6 February 2025 - 15:27 WIB

Harga dan Spek Semua Varian Redmi Note 14 Indonesia

29 January 2025 - 16:00 WIB

Inilah Harga HP Sultan Terbaru dari Samsung

29 January 2025 - 11:05 WIB

DJI Luncurkan Drone Lipat di Indonesia

16 January 2025 - 19:11 WIB

Trending di Koran