Menu

Koran · 11 Okt 2022 WIB

Sonic Frontiers Akan Menjadi Open-World


Sonic Frontiers Akan Menjadi Open-World Perbesar

OAtekno.com – Sonic Frontiers akhirnya bisa dinikmati oleh gamer di seluruh dunia. Berbeda dengan seri-seri sebelumnya, SEGA memang menempatkan seri ini sebagai game open-world yang menyediakan user “taman bermain” super luas yang siap untuk memfasilitasi apa yang user kenal dari Sonic selama ini. Konsep yang setidaknya memungkinkan kolaborasi yang satu ini terjadi.

Seperti kejutan yang tak pernah terprediksi sebelumnya, SEGA mengumumkan proyek kolaborasi antara Sonic Frontiers dengan game berburu terbesar milik Capcom – Monster Hunter. Hadir dalam bentuk DLC nantinya, User dapat memasangkan armor ikonik – Rathalos Armor ke Sonic. Bersamaan dengan mini game khas Monster Hunter, yang mana user harus memasak daging yang matang sempurna menggunakan api unggun juga akan dihadirkan. Untuk yang terakhir ini, tidak cuma kosmetik, daging ini juga akan memberikan buff tersendiri bagi Sonic. Kedua konten DLC ini akan tersedia mulai tanggal 15 November 2022.

Sonic Frontiers: Monster Hunter
Kostum dan mini game panggan daging Monster Hunter akan tiba di Sonic Frontiers.

Game ini sendiri rencananya akan dirilis pada tanggal 8 November 2022 mendatang untuk Playstation 4, Playstation 5, Xbox One, Xbox Series, Nintendo Switch, dan tentu saja PC.

Artikel ini telah dibaca 5 kali

badge-check

Team

Baca Lainnya

Sony WF-C510 Resmi Dirilis di Indonesia, Hadir dengan Desain Ringkas dan Fitur Canggih

19 September 2024 - 14:31 WIB

Sony WF-C510 Resmi Dirilis di Indonesia, Hadir dengan Desain Ringkas dan Fitur Canggih

Infinix XPAD 4G LTE Resmi Rilis di Indonesia

19 September 2024 - 14:21 WIB

Infinix XPAD 4G LTE Resmi Rilis di Indonesia

Apple Hentikan Pembaruan Bergilir iPadOS 18 Sementara!

19 September 2024 - 14:10 WIB

Apple Hentikan Pembaruan Bergilir iPadOS 18 Sementara!

Instagram Perkenalkan Fitur Akun Remaja!

18 September 2024 - 14:51 WIB

Instagram Perkenalkan Fitur Akun Remaja!

iPhone 17 Bakal Gunakan Chip 2nm?

18 September 2024 - 14:39 WIB

iPhone 17 Bakal Gunakan Chip 2nm?

Kini Apple Music Punya Fitur Haptics!

18 September 2024 - 14:30 WIB

Kini Apple Music Punya Fitur Haptics!
Trending di Koran