Menu

Fokus · 10 Aug 2022 WIB

narzo 50i PRIME Jadi Jagoan Baru realme Indonesia di Entry Level


narzo 50i PRIME Jadi Jagoan Baru realme Indonesia di Entry Level Perbesar

OAtekno.com – Di acara Mighty in Mini yang akan diadakan realme Indonesia pada 18 Agustus 2022 nanti, juga ada smartphone entry level baru yaitu narzo 50i Prime.

narzo 50i prime

Dari SoC nya yang menggunakan Prosesor Octa-core Unisoc dan kamera belakang tanpa gimmick pada desain garis vertikal yang minimalis, tampaknya smartphone ini ditujukan untuk anak muda dinamis yang membutuhkan alat komunikasi yang dapat diandalkan untuk menunjang aktifitas mereka. CPU Octa-core (2 Cortex-A75s dan 6 Cortex-A55s) yang digunakan narzo 50i Prime pada AnTuTu Benchmark mandapatkan skor 209.832.

realme narzo 50i Prime memiliki slot 3 kartu dan memori eksternal hingga 1TB untuk memberikan Anda keserbagunaan tertinggi. Yang berarti Anda mendapatkan lebih banyak pilihan dari sebelumnya: lebih banyak sim untuk penggunaan, lebih banyak ruang penyimpanan untuk foto dan video favorit Anda, dan lebih banyak game dan unduhan tanpa khawatir.

Baterainya 5000mAh, dan dengan mode ultra hemat, dengan sisa 5% saja smartphone masih dapat digunakan untuk 1,5 jam Whatsapp dan 2,3 jam telpon.
Berikut spesifikasi singkat dari narzo 50i Prime :

narzo 50i prime

narzo 50i Prime akan tersedia di Indonesia dalam dua pilihan warna yaitu Dark Blue dan Mint Green.

Artikel ini telah dibaca 9 kali

badge-check

Team

Baca Lainnya

realme Indonesia Buka Layanan Service Center via WhatsApp

29 April 2024 - 17:48 WIB

realme 12 5G Hadirkan Fitur dan Performa untuk Produktif Usai Liburan

16 April 2024 - 21:17 WIB

realme 12 5G: Pilihan Tepat untuk Mengabadikan Momen Idul Fitri

8 April 2024 - 14:04 WIB

realme C51s : Sejutaan Versi realme

3 April 2024 - 13:00 WIB

realme 12+ 5G : Smartphone Pilihan untuk Aktivitas di Segala Cuaca

9 March 2024 - 05:57 WIB

Lensa Periskop: Menggairahkan Fotografi Smartphone

13 February 2024 - 21:58 WIB

Trending di Fokus